Cara membuat Menu Horizontal multi level dengan JQuery
Salam Blogger dari ray , akhirnya sekarang bisa posting lagi tentang masalah blog gan , cz tadi ada yang request , minta di banyakin tentang blognya !
jadi sebagai penyedia kebutuhan masyarakat banyak ,ray akan melayani sebaik2nya keinginan anda semua para pengunjung ray , nah kali ini saya akan menulis tutorial bagaimana membuat menu horizontal yang lebih canggih dibandingkan yang telah lalu yaitu membuat multi level menu atau menu bertingkat.
Okkey langsung saja ke cara pembuatanya ya
langkah pertama yaitu masuk pada bagian Design lalu Edit HTML
Masukkan code dibawah ini dibawah code
0 Komentar:
Posting Komentar
Berlangganan Posting Komentar [Atom]
<< Beranda